Berita Terkini


 

Kendal- Bupati Kendal, Hj. Dyah Kartika Permanasari membuka Try Out Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) Keris Semar ke-10 Tahun 2026 yang diselenggarakan oleh Ikatan Mahasiswa Kendal (IMAKEN) Cabang Unnes, Sabtu...

 
Sabtu, 31 Januari 2026 09:59:13
Bupati Kendal Hadiri Perayaan Natal BKGK2 Kendal

Kendal- Bupati Kendal, Hj. Dyah Kartika Permanasari menghadiri acara perayaan Natal Badan Kerjasama Gereja Kristen dan Katolik (BKGK2) Kabupaten Kendal, Jumat (30/1/2026) bertempat di Pendopo Tumenggung Bahurekso Kendal.

 

KENDAL %u2013 Pemerintah Kabupaten Kendal terus mendorong penguatan partisipasi masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan sekaligus menyerap aspirasi warga melalui program Bersatu Siaga (Bersih Desa Tampung Aspirasi Warga).

 

Bupati Kendal Dyah Kartika Permanasari menyatakan kesiapan Pemerintah Kabupaten Kendal untuk memberikan dukungan penuh kepada Persik Kendal yang berhasil melaju ke babak 8 besar Liga 4 Jawa Tengah, Jumat...

 

Olahan ikan bandeng kini menjadi salah satu produk unggulan UMKM di Kabupaten Kendal karena memiliki cita rasa gurih, tekstur daging yang lembut, serta kandungan gizi yang tinggi. Melalui pengolahan yang sesuai standar dan...

 

KENDAL- Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Kendal sosialisasikan Pajak Barang dan Jasa Tertentu (PBJT) kepada para pelaku jasa rumah kos, Kamis (29/1/2026) bertempat Rumah Makan Mororejo, Kecamatan Kaliwungu.